KECAMATAN SAMBENG

CAMAT SAMBENG HADIRI PESTA RAYA BERSAMA INDOSIAR DALAM RANGKA HJL 456 TAHUN

berita
24 Mei 2025
175x dilihat
Foto: CAMAT SAMBENG HADIRI PESTA RAYA BERSAMA INDOSIAR DALAM RANGKA HJL 456 TAHUN

(24/05) Camat Sambeng, Bapak Sukur, S.Pd., M.Pd menghadiri acara yang bertajuk Pesta Raya Bersama Indosiar dalam rangka memperingati Hari Jadi Lamongan Ke-456 tahun

Acara diadakan di Alun-Alun Kota Lamongan, diawali dengan senam pagi bersama dengan dinas/OPD yang mewakili serta masyarakay yang turut hadir dalam acara tersebut, dilanjutkan dengan pengundian hadiah yang bermacam-macam seperti alat masak rumah tangga

KECAMATAN SAMBENG KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Raya Sambeng No. 34, Kecamatan Sambeng, , Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, Kode Pos 62284
  • kec.sambeng@gmail.com
Logo Branding Lamongan
© 2025 Kecamatan Sambeng Kabupaten Lamongan