KECAMATAN SAMBENG

TASYAKURAN PWRI KE-62

berita
20 Juli 2024
283x dibaca
TASYAKURAN PWRI KE-62

(20/07) Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Persatuan Wredatama Republik Indonesia yang ke-62 tahun diadakan tasyakuran dan pertemuan ke-II tahun 2024 pengurus PWRI dari Kecamatan Mantup, Sambeng, Ngimbang, Bluluk, dan Sukorame di Pendopo Hamukti Praja Kecamatan Sambeng, Kabupaten Lamongan.

Acara ini dihadiri oleh Camat Sambeng, Bapak Sukur, S.Pd., M.Pd beserta Ibu dan para perwakilan ketua dari masing-masing kecamatan yang sekaligus menjadi narasumber.

Persatuan Wredatama Republik Indonesia atau PWRI adalah organisasi kemasyarakatan di Indonesia tempat berhimpunnya para pensiunan pegawai negeri sipil.

KECAMATAN SAMBENG KABUPATEN LAMONGAN

  • Jalan Raya Sambeng No. 34, Desa Ardirejo, Sambeng, Lamongan, 62284
  • kec.sambeng@gmail.com
  • +6282334570065
  • +6282334570065
Logo Branding Lamongan
© 2025 Kecamatan Sambeng Kabupaten Lamongan
Splash Logo